Berikut kami sampaikan Peringatan Dini Gerakan Tanah pada Bulan Mei 2022, Peta Prakiraan Wilayah Potensi Terjadinya Gerakan Tanah per-Provinsi dan per-Kabupaten Pada Bulan Mei 2022 di Indonesia
Berikut kami sampaikan Peringatan Dini Gerakan Tanah pada Bulan Januari 2022, Peta Prakiraan Wilayah Potensi Terjadinya Gerakan Tanah per-Provinsi dan per-Kabupaten Pada Bulan Januari 2022 di Indonesia
Berikut kami sampaikan Peringatan Dini Gerakan Tanah pada Bulan November 2021, Peta Prakiraan Wilayah Potensi Terjadinya Gerakan Tanah per-Provinsi dan per-Kabupaten Pada Bulan November 2021 di Indonesia
Penurunan tingkat aktivitas G. Ruang di Kabupaten Sitaro, Provinsi Sulawesi Utara dari Level II (Waspada) menjadi Level I (Normal). Laporan evaluasi tingkat aktivitas G. Ruang di Kabupaten Sitaro, sebagai berikut: I. Pendahuluan Gunungapi Ruang (G. Ruang) merupakan gunungapi stratovolcano Tipe-A yang berlokasi di Pulau Ruang, Kecamatan Tagulandang, Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro, Sulawesi Utara. Dalam sejarahnya, letusan G. Ruang tercatat di antaranya pada tahun 1603, 1808, 1810, 1840, 1870, 1871, 1874, 1889, 1904, 1905, 1914, 1915, 1946, 1949 dan 2002. Erupsi terakhirnya pada 25 September 2002 terjadi setelah gunungapi ini mengalami lima puluh tahun lebih masa istirahat. Letusan tersebut menghasilkan kolom letusan dengan...
23 Jun 2022 Berita Gunungapi
Analisis geologi kejadian gempa bumi merusak di Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat, sebagai berikut: I. Informasi gempa bumi Gempa bumi terjadi pada hari Rabu, tanggal 8 Juni 2022, pukul 12:32:36 WIB. Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), lokasi pusat gempa bumi terletak di Selat Makassar pada koordinat 2,74°LS dan 118,54°BT, dengan magnitudo (M5,8) pada kedalaman 10 km, berjarak sekitar 44,1 km barat - barat daya Kota Mamuju (ibu kota Provinsi Sulawesi Barat). Menurut data The United States Geological Survey (USGS) Amerika Serikat, lokasi pusat gempa bumi terletak pada koordinat 118,537 BT dan 2,78 LS dengan magnitudo (M5,8) pada kedalaman...
08 Jun 2022 Berita Gempabumi Tsunami
PRESS RELEASE ERUPSI FREATIK G. DEMPO 31 MEI 2022 Pukul 01.54 WIB Rabu, 31 Mei 2022 Pukul 12.00 WIB Gunungapi Dempo (G. Dempo) di Sumatera Selatan yang berstatus Waspada (Level II) sejak 7 Januari 2022, secara geografis puncaknya terletak pada posisi 103°08’ BT dan 04°02’ LS dengan ketinggian 3.049 m. Secara administrasi termasuk kedalam wilayah Kota Pagar Alam, Kabupaten Lahat dan Kabupaten Empat Lawang, Propinsi Sumatera Selatan. Letusan G. Dempo tercatat sejak tahun 1818 dan hingga kini telah terjadi 21 kejadian erupsi dengan selang waktu erupsi terpendek satu tahun dan terpanjang 26 tahun. Erupsi terakhir terjadi pada tanggal 1 Januari 2009 pukul...
01 Jun 2022 Berita Gunungapi
Gunungapi Ili Lewotolok terletak pada koordinat 08o 16’ 15” LS dan 123o 30’ 18” BT dan ketinggian puncak 1319 m di atas permukaan laut. Secara administratif, berada dalam wilayah Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Status kegiatan Gunungapi Ili Lewotolok saat ini adalah Siaga (LEVEL III) sejak 29 November 2020. Pengamatan visual pada bulan Mei 2022 menunjukkan gunungapi umumnya terlihat jelas hingga tertutup kabut. Erupsi masih terjadi dan teramati asap kawah utama berwarna putih, kelabu, dan hitam dengan intensitas tipis hingga tebal tinggi 50 – 1200 meter dari puncak. Tinggi kolom letusan berkisar antara 100-500 meter berwarna putih hingga kelabu. Aliran...
31 May 2022 Berita Gunungapi
Analisis geologi kejadian gempa bumi merusak tanggal 27 Mei 2022 di Kabupaten Maluku Barat Daya, Provinsi Maluku, sebagai berikut: I. Informasi Gempa Bumi Gempa bumi terjadi pada hari Jumat, tanggal 27 Mei 2022, pukul 09:36:36 WIB. Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), lokasi pusat gempa bumi terdapat di laut pada koordinat 127,2 BT dan 8,64 LS, berjarak sekitar 85 km barat daya kota Tiakur (ibu kota Kabupaten Maluku Barat Daya, Provinsi Maluku), dengan magnitudo (M6,5) pada kedalaman 104 km. Menurut data The United States Geological Survey (USGS) Amerika Serikat, lokasi pusat gempa bumi terletak pada koordinat 127,206 BT dan...
28 May 2022 Berita Gempabumi Tsunami
Kami sampaikan hasil evaluasi tingkat aktivitas Gunung Api Sinabung di Kabupaten Karo, Provinsi Sumatra Utara, sebagai berikut: I. Pendahuluan Gunung Api Sinabung berbentuk strato. Secara administratif terletak di Kabupaten Karo, provinsi Sumatra Utara dan secara geografis terletak pada posisi 3°10’LU, 98°23,5’BT dengan ketinggian 2.460 meter di atas permukaan laut. Aktivitas G. Sinabung diamati secara visual dan instrumental dari Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) yang berada di Desa Ndokum Siroga, Kecamatan Simpang Empat, Kabupaten Karo, Provinsi Sumatra Utara. Sejak 2 Juni 2015 tingkat aktivitas G. Sinabung dinaikkan dari Level III (Siaga) menjadi Level IV (Awas). Pada tanggal 20 Mei 2019, tingkat aktivitas G. Sinabung...
18 May 2022 Berita Gunungapi
Press Release Peningkatan Aktivitas G. Awu – Sulawesi Utara, Dari Level II (waspada) Menjadi Level III (siaga) G. Awu, 11 Mei 2022 pukul 15:00 WITA, teramati hembusan asap kawah setinggi 30 m dari puncak (Sumber foto: Pos PGA Awu – PVMBG). Gunung Awu (G. Awu) terletak pada posisi koordinat 3.6828460 LU, 125.455980 BT dan ketinggian puncak 1320 m di atas permukaan laut. Secara administratif, berada di Pulau Sangihe yang termasuk ke dalam wilayah Kabupaten Kepulauan Sangihe, Provinsi Sulawesi Utara. Interval erupsi G. Awu berkisar antara 1 hingga 101 tahun. Erupsi terakhir terjadi pada Juni 2004, berupa erupsi magmatik menghasilkan kolom erupsi setinggi 3000...
12 May 2022 Berita Gunungapi
Evaluasi tingkat aktivitas G. Anak Krakatau di Kabupaten Lampung Selatan. I. Pendahuluan Gunung Anak Krakatau yang berada di kawasan Selat Sunda, Provinsi Lampung, secara geografis terletak pada posisi 06o06’05” LS dan 105o 25’ 22,3” BT. Sejak kelahiran G. Anak Krakatau pada Juni 1927 hingga saat ini, erupsi berulang kali terjadi sehingga G. Anak Krakatau tumbuh semakin besar dan tinggi. Pasca erupsi yang terjadi pada tanggal 22 Desember 2018 yang kemudian kolapsnya tubuh bagian barat daya dari G. Anak Krakatau, tinggi G. Anak Krakatau saat ini sekitar 150 mdpl. Karakter letusan G. Anak Krakatau berupa erupsi eksplosif dan erupsi efusif dengan waktu istirahat letusannya...
25 Apr 2022 Berita Gunungapi
Analisis geologi kejadian gempa bumi merusak tanggal 18 April 2022 di Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara, sebagai berikut: I. Informasi Gempa Bumi Gempa bumi terjadi pada hari Senin, tanggal 18 April 2022, pukul 10:04:58 WIB. Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), lokasi pusat gempa bumi terdapat di darat, pada koordinat 127,83 BT dan 1,9 LU, berjarak sekitar 30,1 km barat laut kota Tobelo (ibu kota Kabupaten Halmahera Utara, Provinsi Maluku Utara), dengan magnitudo (M5,2) pada kedalaman 10 km. Menurut data The United States Geological Survey (USGS) Amerika Serikat, lokasi pusat gempa bumi terletak pada koordinat 127,774 BT dan...
18 Apr 2022 Berita Gempabumi Tsunami
Hasil evaluasi aktivitas vulkanik G. Ruang, Provinsi Sulawesi Utara, periode 1 hingga 16 April 2022 pukul 08.00 WITA sebagai berikut: I. Pendahuluan Gunungapi Ruang merupakan gunungapi stratovolcano Tipe-A yang berlokasi di Pulau Ruang, Kecamatan Tagulandang, Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro, Sulawesi Utara. Dalam sejarahnya, letusan G. Ruang tercatat di antaranya pada tahun 1603, 1808, 1810, 1840, 1870, 1871, 1874, 1889, 1904, 1905, 1914, 1915, 1946, 1949 dan 2002. Erupsi terakhirnya pada 25 September 2002 terjadi setelah gunungapi ini mengalami lima puluh tahun lebih masa istirahat. Letusan tersebut menghasilkan kolom letusan dengan ketinggian lebih dari 5 km di atas puncak, satelit mendeteksi...
16 Apr 2022 Berita Gunungapi
Laporan singkat hasil pemeriksaan lapangan kejadian gempa bumi di Kabupaten Pasaman Barat dan Pasaman, Provinsi Sumatra Barat yang dilakukan oleh Tim Tanggap Darurat Badan Geologi sebagai berikut: A. Gempa Bumi 1. Parameter gempa bumi Gempa bumi pendahuluan (foreshock) terjadi pada hari Jumat, tanggal 25 Februari 2022 08:35:51 WIB. Berdasarkan informasi dari BMKG, pusat gempa bumi berada di darat pada koordinat 0,14°LU dan 99,99°BT, dengan magnitudo M 5,2 pada kedalaman 10 km, 18 km timur laut Pasaman Barat. Kemudian dilakukan pembaruan data menjadi magnitudo 4,9 pada koordinat 0,2°LU dan 99,97°BT. Geo Forschungs Zentrum (GFZ) Jerman melalui program GEOFON merilis bahwa pusat gempa bumi...
06 Apr 2022 Laporan Singkat dan Rekomendasi Teknis
Analisis geologi kejadian gempa bumi tanggal 5 April 2022 di Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara, sebagai berikut: I. Informasi Gempa Bumi Gempa bumi terjadi pada hari Selasa, tanggal 5 April 2022, pukul 08:44:06 WIB. Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), lokasi pusat gempa bumi terdapat di laut, pada koordinat 126,97 BT dan 2,11 LU, berjarak 125,8 km barat laut kota Jailolo (ibu kota Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara), dengan magnitudo (M6,0) pada kedalaman 10 km. Menurut data _The United States Geological Survey_ (USGS) Amerika Serikat, lokasi pusat gempa bumi terletak pada koordinat 126,882 BT dan 1,931 LU...
05 Apr 2022 Berita Gempabumi Tsunami
Penurunan tingkat aktivitas G. Sirung di Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur dari Level II (Waspada) menjadi Level I (Normal) Hasil evaluasi tingkat aktivitas G. Sirung di Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur, sebagai berikut: I. Latar Belakang Secara administratif G. Sirung terdapat di Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Posisi geografi puncaknya berada pada 08°30'36" LS - 124°08'54" BT dengan ketinggian 862 meter di atas permukaan laut (dpl). Erupsi terakhir (freatik) G. Sirung terjadi pada 21 Juli 2021 yang mengeluarkan emisi abu berwarna putih-kelabu yang teramati dengan intensitas tipis-sedang dan tinggi sekitar 2000 meter di atas puncak kawah....
02 Apr 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Jumat 1 April 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API Untuk lebih lengkapnya Laporan Harian Kebencanaan Geologi Gunungapi, bisa di lihat di tautan berikut ini https://magma.esdm.go.id/v1/gunung-api/laporan-harian
01 Apr 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Selasa 22 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah, angin lemah ke arah utara dan tenggara. Suhu udara sekitar 21-23°C. Terekam Gempa Letusan, namun secara visual tinggi letusan dan warna abu tidak teramati. Terjadi Guguran, namun secara visual, jarak dan arah guguran tidak teramati. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 15 kali gempa Letusan/Erupsi - 2 kali gempa Guguran ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara...
22 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Senin 21 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca mendung hingga hujan, angin lemah ke arah barat daya. Suhu udara sekitar 21-23°C. Terekam Gempa Letusan, namun secara visual tinggi letusan dan warna abu tidak teramati. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 18 kali gempa Letusan/Erupsi - 2 kali gempa Hembusan - 1 kali gempa Vulkanik Dalam - 3 kali gempa Tektonik Jauh ● ...
21 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Sabtu 19 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah utara, timur laut dan barat daya. Suhu udara sekitar 21-30°C. Teramati letusan dengan tinggi sekitar 500 m warna asap putih kelabu condong kearah barat daya. Gempaberkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 75 kali gempa Letusan/Erupsi - 5 kali gempa Hembusan - 1 kali gempa Harmonik - 1 kali gempa Tektonik Lokal -...
19 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Jumat 18 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah hingga sedang ke arah utara dan barat. Suhu udara sekitar 21-30°C. Teramati letusan dengan tinggi sekitar 700 meter ke arah barat daya. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 63 kali gempa Letusan/Erupsi - 5 kali gempa Hembusan - 2 kali gempa Harmonik - 2 kali gempa Vulkanik Dalam ● Tidak melakukan aktivitas...
18 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Kamis 17 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga mendung, angin lemah ke arah utara dan barat daya. Suhu udara sekitar 23-30°C. Teramati letusan dengan tinggi sekitar 300-600 meter ke arah selatan. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 47 kali gempa Letusan/Erupsi - 3 kali gempa Hembusan - 5 kali gempa Vulkanik Dalam - 8 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas apapun di...
17 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Sumber gempa bumi zona penunjaman Selat Sunda dan Jawa Barat saat ini sedang aktif. Hal ini dibuktikan dengan serangkaian kejadian gempa bumi mulai tanggal 14 Januari 2022 dengan magnitudo (M 6,7) yang mengakibatkan bencana di Provinsi Banten, hingga kejadian gempa bumi tanggal 16 Maret 2022 dengan magnitudo (M 5,5). Zona penunjaman merupakan salah satu sumber gempa bumi utama di Indonesia yang terbentuk akibat tumbukan antara lempeng samudera Indo-Australia dan lempeng benua Eurasia sekitar 65 juta tahun yang lalu di wilayah Indonesia bagian barat dan masih aktif hingga kini. Selain di barat Sumatera dan selatan Jawa, zona penunjaman terdapat di utara...
17 Mar 2022 Berita Diseminasi Informasi
Hari ini, Rabu 16 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah utara, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 21-30°C. Teramati letusan dengan tinggi kl 800m berwarna putih kelabu condong ke arah barat. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 53 kali gempa Letusan/Erupsi - 2 kali gempa Hembusan - 3 kali gempa Harmonik - 4 kali gempa Vulkanik Dalam - 2 kali gempa Tektonik Jauh - 2...
16 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Selasa 15 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga mendung, angin lemah ke arah utara, selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 22-29°C. Teramati letusan dengan tinggi kl 400m berwarna putih kelabu condong ke arah baratdaya. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 50 kali gempa Letusan/Erupsi - 1 kali gempa Hembusan - 5 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan,...
15 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
1. Informasi gempa bumi Gempa bumi terjadi pada hari Senin, tanggal 14 Maret 2022, pukul 04:09:21 WIB. Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), lokasi pusat gempa bumi terletak di Selat Siberut pada koordinat 98,5 BT dan 0,71 LS, berjarak sekitar 190,7 km barat laut Kota Tua Pejat, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Provinsi Sumatra Barat, dengan magnitudo (M6,9) pada kedalaman 25 km. Menurut informasi dari The United States Geological Survey (USGS) Amerika Serikat, lokasi pusat gempa bumi terletak pada koordinat 98,613 BT dan 0,658 LS dengan magnitudo (M6,7) pada kedalaman 21,8 km. Berdasarkan data GeoForschungsZentrum (GFZ), Jerman, lokasi pusat gempa...
14 Mar 2022 Berita Gempabumi Tsunami
Hari ini, Senin 14 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 22-30°C. Teramati erupsi dengan kolom letusan 500-1000 m dari puncak berwarna putih kelabu condong ke arah barat dan baratdaya. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 52 kali gempa Letusan/Erupsi - 3 kali gempa Hembusan - 2 kali gempa Vulkanik Dalam - 5 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas apapun...
14 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Minggu 13 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga mendung, angin lemah ke arah selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 22-29°C. Letusan terjadi dengan tinggi kolom letusan 400-1000 m condong ke arah barat daya. Guguran terjadi dengan arah dan jarak luncur tidak teramati. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 59 kali gempa Letusan/Erupsi - 1 kali gempa Guguran - 5 kali gempa Hembusan - 3 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas...
14 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Sabtu 12 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 21-28°C. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 52 kali gempa Letusan/Erupsi - 10 kali gempa Hembusan - 2 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan, sejauh 13 km dari puncak (pusat erupsi). Di luar jarak tersebut, masyarakat tidak melakukan aktivitas pada jarak 500...
14 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Jumat 11 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup Kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 21-29°C. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 35 kali gempa Letusan/Erupsi - 1 kali gempa Guguran - 11 kali gempa Hembusan - 5 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan, sejauh 13 km dari puncak (pusat erupsi). Di luar jarak tersebut, masyarakat...
11 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Kamis 10 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup Kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 21-29°C. Teramati letusan dengan ketinggian asap 600-700 meter berwarna putih kelabu, ke arah barat, selatan dan barat daya Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 27 kali gempa Letusan/Erupsi - 1 kali gempa Guguran - 15 kali gempa Hembusan - 1 kali gempa Tektonik Jauh ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di ...
10 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Rabu 9 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api tertutup Kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah utara, selatan, barat daya dan barat. Suhu udara sekitar 21-29°C. Teramati letusan dengan ketinggian asap kurang lebih 400 meter berwarna putih kelabu, ke arah selatan dan barat daya Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 65 kali gempa Letusan/Erupsi - 5 kali gempa Hembusan ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan, sejauh 13 km dari puncak (pusat...
09 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Hari ini, Selasa 8 Maret 2022, Bencana Geologi yang terjadi sebagai berikut: 1. GUNUNG API No. Gunungapi Status Visual Kegempaan Rekomendasi 1 Semeru (Jawa Timur) SIAGA Gunung api terlihat jelas hingga tertutup Kabut. Asap kawah tidak teramati. Cuaca cerah hingga hujan, angin lemah ke arah timur laut dan selatan. Suhu udara sekitar 22-27°C. Teramati letusan dengan ketinggian asap kurang lebih 300 – 500 meter berwarna putih kelabu. Gempa berkaitan dengan aktivitas magma dan tektonik. - 38 kali gempa Letusan/Erupsi - 9 kali gempa Hembusan - 4 kali gempa Harmonik - 2 kali gempa Tektonik Jauh - 1 kali gempa Getaran Banjir ● Tidak melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di...
08 Mar 2022 Berita Harian Kebencanaan Geologi
Penurunan tingkat aktivitas G. Ruang di Kabupaten Sitaro, Provinsi Sulawesi Utara dari Level II (Waspada) menjadi Level I (Normal). Laporan evaluasi...
23 Jun 2022Berita Gunungapi
PRESS RELEASE ERUPSI FREATIK G. DEMPO 31 MEI 2022 Pukul 01.54 WIB Rabu, 31 Mei 2022 Pukul 12.00 WIB Gunungapi Dempo (G....
01 Jun 2022Berita Gunungapi
Gunungapi Ili Lewotolok terletak pada koordinat 08o 16’ 15” LS dan 123o 30’ 18” BT dan ketinggian puncak 1319 m...
31 May 2022Berita Gunungapi
Kami sampaikan hasil evaluasi tingkat aktivitas Gunung Api Sinabung di Kabupaten Karo, Provinsi Sumatra Utara, sebagai berikut: I. Pendahuluan Gunung Api Sinabung...
18 May 2022Berita Gunungapi
Press Release Peningkatan Aktivitas G. Awu – Sulawesi Utara, Dari Level II (waspada) Menjadi Level III (siaga) G. Awu, 11 Mei...
12 May 2022Berita Gunungapi
Evaluasi tingkat aktivitas G. Anak Krakatau di Kabupaten Lampung Selatan. I. Pendahuluan Gunung Anak Krakatau yang berada di kawasan Selat Sunda, Provinsi...
25 Apr 2022Berita Gunungapi
Hasil evaluasi aktivitas vulkanik G. Ruang, Provinsi Sulawesi Utara, periode 1 hingga 16 April 2022 pukul 08.00 WITA sebagai berikut: I. ...
16 Apr 2022Berita Gunungapi
Evaluasi tingkat aktivitas G. Tangkubanparahu, Jawa Barat berdasarkan data pengamatan visual dan instrumental pada periode ...
14 Feb 2022Berita Gunungapi
PRESS RELEASE No. 2.E/GL.03/BGL/2022 Tgl. 12 Februari 2022 AKTIVITAS VULKANIK GUNUNGAPI TANGKUBAN PARAHU – JAWA BARAT 12 Februari 2022 Pada 12 Februari 2022, teramati peningkatan...
13 Feb 2022Berita Gunungapi
PENINGKATAN TINGKAT AKTIVITAS GUNUNG AWU, SULAWESI UTARA DARI LEVEL I (NORMAL) MENJADI LEVEL II (WASPADA) hasil evaluasi tingkat aktivitas Gunung Awu...
12 Dec 2021Berita Gunungapi
![]() |
G. Awu | Siaga | 11-05-2022 |
![]() |
G. Anak Krakatau | Siaga | 24-04-2022 |
![]() |
G. Semeru | Siaga | 16-12-2021 |
![]() |
G. Merapi | Siaga | 05-11-2020 |
![]() |
G. Ili Lewotolok | Siaga | 29-11-2020 |
![]() |
G. Sinabung | Waspada | 17-05-2022 |
![]() |
G. Dempo | Waspada | 07-01-2022 |
![]() |
G. Ile Werung | Waspada | 29-11-2021 |
![]() |
G. Karangetang | Waspada | 09-02-2021 |
![]() |
G. Soputan | Waspada | 08-10-2019 |
![]() |
G. Banda Api | Waspada | 05-04-2017 |
![]() |
G. Bromo | Waspada | 20-10-2016 |
![]() |
G. Rinjani | Waspada | 27-09-2016 |
![]() |
G. Lokon | Waspada | 22-08-2016 |
![]() |
G. Gamalama | Waspada | 10-03-2015 |
![]() |
G. Sangeangapi | Waspada | 17-06-2014 |
![]() |
G. Ibu | Waspada | 10-12-2013 |
![]() |
G. Gamkonora | Waspada | 01-07-2013 |
![]() |
G. Marapi | Waspada | 03-08-2011 |
![]() |
G. Dukono | Waspada | 15-06-2008 |
![]() |
G. Kerinci | Waspada | 09-09-2007 |
Keterangan :
![]() |
Level IV (AWAS) |
![]() |
Level III (SIAGA) |
![]() |
Level II (WASPADA) |
![]() |
Level I (NORMAL) |